Sabtu, 20 Agustus 2011

AIMP2 Software Pemutar MP3

PreviewBagi anda yang suka menjalankan file mp3 di komputer pasti tidak asing lagi dengan winamp,windows media player dan sebagainya, ada banyak lagi software yang dapat menjalankan file Mp3 dan membuat Komputer anda menyanyi seharian, ada satu lagi software yang patut di coba yaitu AIMP2 yang sekarang sudah mencapai versi AIMP v2.50, software ini berlisensi free jadi bebas anda gunakan sesuka hati, Berikut review kelebihan dari software ini yang saya kutip dari situs filehippo.com 
 # Crystal-jelas suara, teknologi reproduksi pada dasarnya berbeda dari Winamp dan WMP# Sensitif equalizer# Maksimal fungsi dari minimal sumber daya# Konsumsi minimal sumber daya sistem# Multibahasa dukungan# Dukungan set format audio# Penyesuaian kunci panas global dan lokal (pola dari WinAmp, dan WMP)Pilihan # Fleksibel program dan mencakup berbagai akan memungkinkan Anda untuk membuat AIMP benar-benar individu# Dukungan plug-in yang membantu adalah mungkin untuk memperluas peluang program# Para audioconverter Kode musik dari format yang paling berbeda di wma, mp3, wav, ogg# AudioGrab memungkinkan untuk menyalip AudioCD di Mp3, OGG, WAV atau WM# Rekaman suara akan memungkinkan Anda untuk menuliskan suara dari perangkat audio dalam sistem# Built - in editor tag, dukungan WMA, MP3, OGG# Sebuah kesempatan rekaman AudioCD, MP3-disk dan disk dengan yang
Pengalaman Pribadi, saya menggunakan software ini dan saya merasa lebih tertarik menggunakan software ini ketimbang winamp, software ini mendukung juga plugin skin yaitu merubah atau menambahkan plug in thema/skin untuk mengganti-ganti tampilan dari software player mp3 ini, software ini juga terasa ringan dan berjalan stabil, saat artikel ini saya tulis sya juga sedang mendownload versi terbaru dari software ini, jika berniat untuk mencoba
silahkan downdload ==>DISINI<== (3,71 MB)jika dengan link tadi tidak bisa silahkan coba download di web resminya di SINI , harap diingat sebelum medownload dan mencoba software ini diharap anda sudah membaca peraturannya disini
Ps. mohon maaf kepada rekan tidak bisa update dan blogwalking, laptop saya masih belum stabil hiks hiks masih belom bebas nge net, doain secepatnya bisa beres .
 

0 komentar:

Posting Komentar